Jumat, 11 Maret 2016

GHIBAH

🌷 GHIBAH 🌷

🌷 Definisi Ghibah:
ذكرك أخاك بما يكره
Engkau menyebutkan kejelekan saudaramu (di belakangnya), yang dia tidak suka hal itu diketahui orang lain.

🌷 CARA MENGHAPUS DOSA "GHIBAH" 🌷

🌷 Jika saudaramu tahu engkau telah mengghibahinya ...
🌷 Maka pergilah kepadanya & mintalah ma'af darinya.
🌷 Dan jika saudaramu itu tidak tahu engkau telah mengghibahinya,
🌷 Maka cara menghapus dosamu adalah dengan
beristighfar (memohonkan ampun) untuknya,
dan kau sebutkan sifat-sifat baiknya di majlis
yang dahulu kau bicarakan kejelekannya,
🌷 Karena kebaikan itu menghapus kejelekkan.

〰〰〰
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin,
"Silsilah Liqaa-aat Al-Baab Al-Maftuuh" 30.
〰〰〰

🌸 IG: @arfah_ummu_faynan
Makkah, 13051437 H

🌸 Grup Whatsapp MANAR AT-TAUHID

🌸 Telegram Channel MANAR AT-TAUHID

Tidak ada komentar:

Posting Komentar