Sabtu, 12 Maret 2016

Cinta karena Allah Termasuk Keimanan

Cinta karena Allah Termasuk Keimanan

Abdullah bin Mas'ud radhiyallahu'anhu berkata,

إِنَّ مِنَ الْإِيمَانِ أَنْ يُحِبَّ الرَّجُلُ الرَّجُلَ لَيْسَ بَيْنَهُمَا نَسَبٌ قَرِيبٌ وَلَا مَالٌ أَعْطَاهُ إِيَّاهُ وَلَا مَحَبَّةٌ إِلَّا لِلَّهِ عَزَّ وَجَلَّ

🌴 "Sesungguhnya termasuk keimanan adalah orang yang mencintai orang lain, padahal di antara mereka berdua tidak ada hubungan nasab yang dekat, tidak pula karena harta yang diberikan orang itu kepadanya, dan tidaklah ada kecintaan antara mereka berdua kecuali karena Allah 'azza wa jalla." [Al-Ikhwan libni Abid Dunya: 15]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar